Liburan Asyik? Tokyo Disneyland Aja!

Tokyo Disneyland yang berada di kompleks Tokyo Disney Resort ini, tepatnya di kota Urayusu, merupakan Disneyland pertama yang ada di luar Amerika. Ada 7 tema unik yang wajib kamu coba di sini. Yuk simak!

Gunung Fuji, Gunung Eksotik Inspirasi Karya Seni

Selain menjadi gunung berapi tertinggi di Jepang yang banyak dikunjungi dan didaki wisatawan, gunung Fuji juga menjadi salah satu dari Situs Warisan Budaya yang telah menginspirasi banyak orang menghasilkan karya seni.

Kerennya Fuji Shibazakura Festival Di Jepang

Untuk kamu yang lagi di Jepang dan nggak punya banyak waktu untuk menikmati bunga sakura sebelum kembali pulang ke tanah air, Fuji Shibazakura Festival ini recommended dan sangat layak kamu kunjungi.

Perpustakaan Vatikan, Salah Satu Perpustakaan Tertua Di Dunia

Selain memiliki bangunan yang sangat luas, perpustakaan ini memang penuh dengan karya-karya seni kuno yang bernilai sangat tinggi, memiliki ruang arsip rahasia dan bernilai sejarah tinggi. Pantas saja menjadi salah satu perpustakaan tertua di Dunia.

Istana Buckingham, Istana Mewah Kediaman Ratu Inggris

Selain bersenang-senang meninggalkan rutinitas sehari-hari, kamu juga bisa sambil belajar dari berbagai tempat wisata yang ada di sini. Salah satu yang terkenal di dunia yaitu Istana Buckingham yang merupakan istana mewah kediaman Ratu Inggris.

Tower Of London, Benteng Berhantu Di Inggris?

Masyarakat sekitar masih percaya bahwa saat malam-malam tertentu, gema dari jeritan tertahan dan suara arwah-arwah dari ratusan tahun silam masih sering terdengar dibangunan ini.

Hadrian’s Wall Path, Tembok Besar-nya Cina Di Inggris

Sebagai tembok besar-nya Cina di Inggris, banyak wisatawan yang tertarik berkunjung ke bangunan ini. Selain kaya akan nilai sejarah, dari atas bangunan ini kamu juga akan disuguhi pemandangan yang luar biasa keren! Yuk simak.