Eksotisme Wisata Nglanggeran Gunungkidul

Desa Nglanggeran berada di wilayah pegunungan seribu, menjadikan desa ini memiliki panorama eksotis yang banyak diburu pecinta alam yang hobi fotografi maupun travelling.

Gua Pindul, Gua Eksotik Di Gunungkidul

Selain memiliki wisata pantai yang terkenal, Gunungkidul juga memiliki wisata gua yang nggak kalah eksotis. Selain dapat menikmati aneka bebatuan yang terbentuk secara alami di dalam gua, kamu bisa menguji adrenalin dengan off road.